tas wanita

Minggu, 14 Februari 2016

MEMBUAT MANGGA MUDA AGAR TIDAK TERASA ASAM



MEMBUAT MANGGA MUDA AGAR TIDAK TERASA ASAM

            Untuk membuat rujak atau manisan, mangga muda tentunya sangat diperlukan. Tetapi karena rasanya sangat asam, sehingga membuat gigi rasanya ngilu setelah memakannya. Agar rasa asam mangga muda berkurang, ikuti cara berikut ini:
-          Cuci bersih mangga yang akan digunakan
-          Kemudian rendam mangga tersebut dalam air garam selama 2 sampai 3 jam
-          Setelah itu, cucilah kembali mangga itu, baru kupas dan potong-potong sesuai selera
-          Rasa asam mangga akan berkurang dan mangga akan terasa lebih renyah dan gurih

0 komentar:

Posting Komentar