TAS DARI KAOS BEKAS TANPA JAHITAN
Bagus kan tasnya? Kalian pasti tidak menyangka tas ini ternyata
dibuat dari bahan kaos bekas. Kaos bekas yang biasanya dibiarkan begitu saja,
bisa jadi barang yang berguna dan bernilai seni. Cara membuatnya juga sangat
mudah karena tidak memerlukan perlatan dan bahan yang sulit dicari. Kita juga
tidak perlu susah-susah untuk menjahitnya. Jadi, setelah dibuat bisa langsung
dipakai. Model tasnya juga bisa dikreasikan sesuai keinginan atau sesuai dengan
bentuk kaosnya. Mudah dan praktis kan?
Langsung aja cek tutorialnya di bawah ini!
0 komentar:
Posting Komentar